Shalat Idulfitri 1445 H di Masjid Al Huda Karangcempaka, Kiai Ilyas Siraj Ulas Laku Hati dan Nafsu

Sumenep, (nuriska.id) – Takmir Masjid Al Huda Karangcempaka, Bluto, Sumenep, menggelar Shalat Idulfitri 1445 H pada pukul 07.00 WIB di Masjid setempat, Rabu (10/4/2024). Bertindak sebagai imam salat id, Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Nurul Islam Karangcempaka, Bluto, Sumenep, KH. Moh. Ramdlan Siraj. Sedangkan khatibnya adalah Ketua Yayasan Ponpes Nurul Islam, KH. Ilyas Siraj. Dalam khotbahnya, […]

Continue Reading

Guru MI Tarbiyatul Athfal Gelar khatmil Qur’an di Maqbarah Muassis Pondok Pesantren Nurul Islam

Sumenep, (nuriska.id) – Usai Kegiatan Ramadhan In Campus (RIC) yang dimulai sejak Jum’at 15/03-Ahad 31/03. Guru MI Tarbiyatul Athfal gelar kegiatan Khatmil Qur’an di Maqbarah Muassis Pondok Pesantren Nurul Islam. (02/04/24) Acara dimulai pukul 16.30 WIB. dengan rangkaian acara yang meliputi pembukaan, sambutan kepala madrasah, dan Khatmil Qur’an, kemudian ditutup dengan do’a. Dalam sambutannya, bapak […]

Continue Reading

Siswa MI Tarbiyatul Athfal Karangcempaka Bluto Raih Kejuaraan Lomba Tingkat Nasional

Sumenep, (nuriska.id) – Siswa MI. Tarbiyatul Athfal Karangcempaka Bluto atas nama Alifia Miftahut Taufiqi meraih juara 3 Lomba Tahfidz tingkat MI/SD se-Indonesia yang diselenggarakan oleh Pondok Pesantren At-Taufiqiyah Aengbaja Raja Bluto dalam rangka Milad ke-80. Pengumuman para pemenang lomba dilaksanakan pada malam puncak peringatan Milad ke-80 di halaman utama Pondok Pesantren Attaufiqiyah Aengbaja Sumenep. Kamis […]

Continue Reading

Pondok Pesantren Nurul Islam Karangcempaka Liburkan 700 Santri Menjelang Ramadhan 1445 H

Sumenep (nuriska.id) – Dalam rangka menyambut bulan suci ramadhan 1445 H, pada hari Senin 04/03/2024 Pondok Pesantren Nurul Islam karangcempaka meliburkan 700 lebih santri dengan rincian santri putra sekitar 262 dan santri putri sekitar 388, dan juga sekitar 50 santri pengurus. Liburan ini di laksanakan supaya bisa menyambut bulan suci ramadhan dengan berkumpul bersama kedua […]

Continue Reading

Puncak Penutupan KKN STIQNIS 2024 di Desa Lobuk, Menuai berbagai apresiasi!

Sumenep, (nuriska.id). Kegiatan Kuliah Kerja Nyata Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur’an Nurul Islam (KKN STIQNIS) dengan tema living Al-Qur’an di era digitalisasi tahun 2024 resmi ditutup pada hari Selasa, tanggal 27/02/2024 Jam 19.00 – 21.30 WIB di Desa lobuk, Kecamatan Bluto, Kabupaten Sumenep, Jawa Timur. Kegiatan KKN STIQNIS dilaksanakan selama 30 hari, yaitu semenjak 20 Januari […]

Continue Reading

Selamat Mengabdi Ketua PK. IPPNU MA. Nurul Islam

Sumenep, (nuriska.id) – Rangkaian pelaksanaan Rapat Anggota Tahunan (RAT) ke-4 Pengurus Pimpinan Komisariat Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (PK. IPPNU) Madrasah Aliyah Nurul Islam, Karangcempaka Bluto Sumenep telah selesai, Ahad (25/2/2024). Hal menarik sebelum pemilihan ketua dimulai, ada pemutara video dokumenter kegiatan PK. IPPNU masa bhakti 2023/2024 selama 1 tahun masa pengabdiannya, setelahnya pendemisioniran dan […]

Continue Reading

PK. IPNU MA. Nurul Islam Sukses Gelar RAT ke-4; Siapa Ketua Terpilih?

Sumenep, (nuriska.id) – Pimpinan Komisariat Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (PK. IPNU) Madrasah Aliyah Nurul Islam, Karangcempaka Bluto Sumenep telah selesai menyelenggarakan Rapat Anggota Tahunan (RAT) ke-4 pada Ahad (25/2/2024). Sebelum pemilihan digelar, dua agenda sebagai penghujung acara yaitu debat kandidat dan pendemisioniran pengurus PK masa khidmat 2023/2024. Bapak Mathlub Anshori, Kepala MA. Nurul Islam menyampaikan […]

Continue Reading

Harapan Kepala MA di Rapat Anggota ke-4 PK IPPNU MA. Nurul Islam

Sumenep, (nuriska.id). Rapat Anggota ke-4 PK IPPNU MA. Nurul Islam dilaksanakan selama 2 hari bertempat di Auditorium Lt. 1 MA Nurul Islam. Pembukaan RAT ke-4 dibuka oleh Kepala MA. Nurul Islam dan dihadiri juga oleh PAC IPPNU Sumenep, PAC IPPNU Sumenep dan segenap dewan guru MA Nurul islam (24-25/02/2024). Rekanita Muthmainnah selaku ketua PAC IPPNU […]

Continue Reading

PK IPPNU Menggelar RAT ke 4; Mencetak Kader Berprestasi dengan paham Ahlussunnah Wal Jamaah

Sumenep, (nuriska.id). Bertepatan pada tanggal 24-25 Februari 2024, PK IPPPNU MA. Nurul Islam menyelenggarakan kegiatan rapat akhir tahunan (RAT) ke-4 PK IPPNU MA. Nurul Islam di Aula MA Nurul Islam lt. 1. Kegiatan RAT Ke-4 mengusung tema dengan judul “Mencetak Kader Berprestasi dengan paham Ahlussunnah Wal Jamaah”. Peserta yang hadir pada rapat akhir tahunan (RAT) […]

Continue Reading

Kesan dan Pesan PC IPNU Sumenep dan Kepala Madrasah dI RAT Ke 4 PK IPNU MA Nurul Islam

Sumenep, (nuriska.id). Rapat Akhir Tahunan (RAT) ke-4 PK IPNU MA. Nurul Islam mengambil tema “Mencetak Kader Berprestasi yang Berpaham Ahlussunnah Wal Jamaah”. Kegiatan dilangsungkan di Aula Lt. 2 MA Nurul Islam selama 2 hari yaitu sabtu dan Ahad, tanggal 24-25 Februari 2024. Rapat akhir tahunan (RAT) merupakan kegiatan akhir tahun yang diselenggerakan oleh masa kepemimpinan […]

Continue Reading